Algoritma Instagram Berubah? Terus?
Algotima Instagram berubah! Begitu kata anak-anak muda di media sosial yang bahkan sampai keluar hashtag #boycotinstagram. Kabar mengenai berubahnya tampilan feed di Instagram dengan menggunakan algoritma yang sama dengan Facebook membuat anak-anak muda takut jika fotonya tak akan lagi muncul di teman-temannya. Mungkin tidak bisa pamer lagi pada temannya, hingga mereka banyak yang membuat postingan … Lanjutkan membaca Algoritma Instagram Berubah? Terus?